Tips Biar Liburanmu Makin Asyik 1. Atur Anggaran Liburan Sebelum merencanakan liburan, kalian harus mengatur anggaran liburan kalian, jangan sampai overbudget dan bikin kalian miskin mendadak. Atur semuanya mulai dari destinasi wisata, tempat makan, transportasi dan penginapan. Carilah yang sekiranya bisa kalian jangkau tetapi tetep bisa bikin kalian hepi. 2. Pilih Destinasi Liburanmu Tips yang kedua adalah pilihlah destinasi liburanmu. Untuk destinasi wisata, kalian bebas memilih mau kemana yang penting cocok di hati dan cocok di kantong,haha. Kalian bisa milih antara mau ke wisata alam, buatan, sejarah, atau edukasi. Untuk memilih destinasi wisata kalian bisa cari di google atau instagram untuk mempermudah mendapatkan informasi. 3. Pilih Penginapan Setelah memilih destinasi liburanmu, kalian cari penginapan yang cocok untuk tempat istirahat. Gak mau dong penampilan udah wisatawan tapi tidur kayak gelandangan? Maka dari itu pilihlah penginapan yang
Postingan
Menampilkan postingan dari Juni, 2019
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
5 Pantai di Malang dengan kendahan yang memukau 1. Pantai Balekambang Malang Pantai pertama adalah Pantai Balekambang. Pantai ini berada di Dusun Sumber Jambe, Desa Srigonco, Kecamatan Bantur, Kabupaten Malang, Jawa Timur dan merupakan salah satu wisata andalan Kabupaten Malang sejak 1985 hingga kini. Dari Kota Malang sobat semua harus menempuh perjalanan sekitar 11/2-2 jam untuk sampai ke Pantai Balekambang. Pantai ini juga sering disebut ‘tanah lot nya jawa timur” karena di wilayah pantai Balekambang juga terdapat pura seperti yang ada di Tanah Lot Bali. Selain itu, di dekat pantai ini juga terdapat makam dari seorang ulama dari Yogyakarta, bernama Syaikh Abdul Jalil. Dalam berbagai kesempatan, banyak orang yang berziarah ke makam beliau. Lalu, upacara-upacara keagamaan seperti di bulan Muharram atau Suro juga sering diadakan. Jadi dapat dikatakan bahwa pantai ini menjadi tempat yang sakral bagi dua agama sekaligus, yaitu Islam dan Hindu. Untuk aksesbilitas menuju pantai